Home / Uncategorized / Bihun Digoreng Bumbu Kering Tempe
23 Juni, 2020

Bihun Digoreng Bumbu Kering Tempe

Posted in : Uncategorized on by : Mama Ayi

Camilan Kekinian

Bihun Digoreng Bumbu Kering Tempe

Camilan kekinian banyak dijual dan sudah menjadi menu dirumah makan.

Untuk bumbu dapat dipilih sesuai selera dapat bumbu belado,bumbu kering tempe

Rasa kering tempe ini ada rasa manis,

asam,pedas sedikit dari cabe merah

Bahan:

Bihun jagung1 ( yang ada )

Garam untuk taburan

Bawang putih bubuk untuk taburan

Bawang merah 6 diiris tipis,goreng,tiris

Cabe merah 1 diiris serong,goreng,tiriskan

Laos sedikit,goreng,tiriskan

Daun salam,goreng,tiriskan

Gula pasir 4 sdm

Air 3 sdm

Air asam Jawa 3 – 4 sdm

Cara:

(1)Potong 2 bihun,digoreng,tiriskan.

(2)Potong /pecahkan bihun,letakan 

     dipiring saji,taburi garam,bubuk 

     bawang putih.

(3)Buat bumbu kering tempe(sudah 

     dipost tanggal 12/6/2020.

(4)Siramkan diatas bihun

Sajikan.