6 Oktober, 2020
Resep Oliebollen Pisang Kismis

Oliebollen Pisang Kismis
Bahan:
Pisang tanduk 1,separuh diiris kecil kecil,1/2 lagi dihaluskan,beri susu cair
75 ml.Aduk rata.
Susu cair 75 ml
Fermipan 1 sdt,larutkan diair hangat,
diamkan 15 menit.
Terigu cakra (protein tinggi) 250 gr
Kayu manis bubuk 1/2 sdt
Baking powder 1/2 sdt
Gula pasir 25 gr
Telur 1 kocok lepas
Margarine 1/2 sdm
Kismis 4 sdm
Gula halus untuk tabur donat secukupnya.
Cara:
(1)Campur fermipan,air hangat
2 sdm,diamkan 15 menit.
(2)Campur terigu,kayu manis,baking
powder,gula pasir,masukan air
fermipan,masukan susu cair,kismis
pisang haluskan,pisang diiris kecil
Masukan telur,margarine. Tutup
serbet diamkan 20 menit.
(3)Panaskan minyak
Goreng dengan menggunakan dua
sendok
Sajikan: letakan dipiring saji,taburi gula halus.